TABANAN: Rindam IX/Udayana menggelar helatan upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila tanggal 1 Juni 2023 bertempat di lapangan Candradimuka Rindam IX/Udayana yang langsung dipimpin oleh Danrindam selaku Irup mewakili Panglima TNI Laksamana Yudo Margono, S.E., M.M ( Kamis, 1/6/2023).
- Dilihat: 3816
 

			
			
			
			
			
			
			
			
			
			
			
			



